Kolesterol merupakan senyawa lemak yang terdapat di dalam darah dan membantu memproduksi sejumlah hormon, vitamin D dan sel sehat.
Nilai Normal: < 200mg/dl
- Ciri-ciri kolesterol tinggi:
- Sakit kepala bagian belakang
- Nyeri dada
- Gangguan pencernaan
Bahaya kolesterol tinggi:
Memicu terjadinya masalah kardiovaskular
- Cara menurunkan kolesterol:
- Mengurangi makanan yang di goreng
- Selalu mengkonsumsi buah dan sayur
- Olahraga 30-40 menit setiap hari
- Mencoba diet mediterani
- Secara rutin mengecek kadar kolesterol